Avast melindungi Windows Vista dari malware terbaru, tetapi pemilik Vista tidak akan bisa menikmati fitur baru
Unduh gratisPakai Mac? Unduh yang ini kalau begitu
Pengguna Android? Klik di sini
Pakai Windows 10? Unduh yang ini kalau begitu
Pakai Windows 8.1? Unduh yang ini kalau begitu
Pakai Windows 8? Unduh yang ini kalau begitu
Pakai Windows 7? Unduh yang ini kalau begitu
Anda bisa tenang karena Avast Free Antivirus masih menerima pembaruan definisi virus untuk melindungi pengguna Windows Vista. Akan tetapi, kami tidak lagi menyediakan pembaruan program, fitur baru, perbaikan bug, atau dukungan untuk Windows Vista. Oleh karena itu, kami sangat menyarankan agar Anda meningkatkan ke Windows versi terbaru. (Ingat, tahun 2017 lalu Microsoft berhenti merilis pembaruan keamanan untuk Windows Vista.)
Windows Vista nyaris tidak memberi Anda perlindungan. Avast tidak main-main melindungi Windows Vista. Terbukti dengan perlindungan antivirus cerdas yang membawa fitur seperti Keamanan Jaringan Rumah, Pembaru Perangkat Lunak, dan banyak lagi.
AV Comparatives berhasil menguji Avast pada Windows Vista. Satu lagi alasan mengapa lebih dari 435 juta pengguna memercayai Avast – penyedia perangkat lunak keamanan konsumen resmi untuk Windows Vista.
Dan kami juga ingin mendengar pendapat Anda. Karena memang itu tujuan kami.
Lindungi PC atau laptop Anda terhadap virus dan malware dengan mudah sekarang menggunakan versi terbaru antivirus Avast untuk Windows Vista.
Ikuti saja langkah-langkah ini:
1Unduh installer dengan mengeklik di sini.
2Klik kanan installer, lalu klik "jalankan sebagai administrator".
3Klik "Instal".
4Ketika bilah kemajuan sudah hilang, itu artinya perangkat Anda sudah terlindung.
Itu saja! Perangkat Anda kini aman.
Jawabannya tidak. Windows Vista tidak aman untuk digunakan. Microsoft telah menghentikan dukungan untuk Windows Vista sehingga tidak ada lagi pembaruan perangkat lunak untuk memperbaiki kerentanan dan menghentikan ancaman baru. Oleh karena itu, perangkat Vista sangat rentan terhadap malware lama dan baru.
Jawabannya sangat mudah: unduh perangkat lunak antivirus andal untuk Windows Vista. Untuk hasil maksimal, cari antivirus tepercaya untuk Windows Vista, yang bisa menghapus virus di sistem dan diperbarui secara rutin sehingga dapat melindungi Anda dari ancaman.
Kami masih menyediakan sejumlah dukungan bagi Avast Free Antivirus untuk Windows Vista, dengan memperbarui definisi virus guna memastikan pengguna terus terlindungi dari ancaman malware terbaru. Akan tetapi, kami tidak lagi memperbarui perangkat lunak antivirus Windows Vista dengan fitur baru dan kami tidak menyediakan dukungan teknis untuk pengguna antivirus Windows Vista. Jadi, meskipun Avast Free Antivirus tetap menjaga keamanan perangkat Windows Vista Anda, sebaiknya Anda memperbarui sistem operasi ke yang lebih baru untuk hasil terbaik.
Meski tidak lagi menyediakan dukungan teknis atau pembaruan fitur untuk keamanan Vista, Avast masih menjadi salah satu antivirus gratis terbaik untuk Windows Vista karena definisi virus kami selalu diperbarui sehingga Anda dapat menikmati perlindungan esensial dari ancaman hari-nol. Selain itu, fitur pemindai dan penghapus virus kami dapat mengidentifikasi dan menghapus malware yang ada di sistem. Artinya, ia bekerja sebagai fitur keamanan yang dapat mencegah sekaligus menghapus virus.